Menjawab Fitnah Situs Faith Freedom (FFI) Qur'an Mengakui Isa adalah Penjelmaan Allah

Salah seorang Antek FFI di situsnya FFI dengan percaya diri menunjukan kebodohannya di depan publik dengan mengutip terjemahan ayat Al-Qur'an surah Maryam lantas menyimpulkan bahwa Al-Qur'an mengatakan Bahwa Allah adalah Isa atau Isa adalah Penjelmaan Allah Swt seperti yang terdapat di dalam gambar yang telah kami Screenshot di atas.
Berikut kami kutipkan Tulisannya:


Quran Mengaku Isa Penjelmaan Allah swt

Postby JANGAN GITU AH » Mon Jul 01, 2013 5:41 pm
Surah Maryam 17
maka ia mengadakan tabir (yang melindunginya) dari mereka; lalu Kami mengutus roh Kami kepadanya, maka ia menjelma di hadapannya (dalam bentuk) manusia yang sempurna.


:supz:

Quran Mengaku Isa Penjelmaan Allah swt
FFI Alternative
Faithfreedompedia

source:  www.indonesia.faithfreedom.org/forum/quran-mengaku-isa-penjelmaan-allah-swt-t52406/

Padahal Terjemahan surat Maryam 17 sama sekali tidak mengatakan bahwa Isa adalah penjelmaan Allah Swt. Roh disitu adalah Jibril.
Untuk lebih jelasnya kami kutipkan Ayatnya secara lengkap bukan sepenggal-sepenggal saja:


Maryam:
17. maka ia mengadakan tabir (yang melindunginya) dari mereka; lalu Kami mengutus roh Kami[901] kepadanya, maka ia menjelma di hadapannya (dalam bentuk) manusia yang sempurna.
18. Maryam berkata: "Sesungguhnya aku berlindung dari padamu kepada Tuhan Yang Maha pemurah, jika kamu seorang yang bertakwa."
19. Ia (jibril) berkata: "Sesungguhnya aku ini hanyalah seorang utusan Tuhanmu, untuk memberimu seorang anak laki-laki yang suci."



Pada terjemahan di atas tergambar dengan jelas bahwa Al-Qur'an membantah sangkaan Antik FFI di atas, ROh Kami bukanlah Allah melainkan seorang utusan Allah yakni malaikat Jibril yang diperintahkan Allah untuk menemui Maryam untuk memberitakan bahwa Maryam akan mengandung anak laki-laki yang suci.


Wallahu A'lam Bish Shawab

 

Kami sangat menghargai komentar pembaca sekalian, baik saran, kritik, bantahan dan lain sebagainya. 
Bagi pembaca yang ingin berkomentar silahkan untuk login dengan mengklik Login di Tombol Login komentar dan pilih akun yang ingin anda gunakan untuk Login, Bisa dengan Facebook, Twitter, Gmail dsb. 
 peraturan komentar: 
1. komentar pendek atau panjang tidak masalah, baik lebih dari satu kolom juga tidak apa-apa. 
2. komentar menggunakan bahasa indonesia dengan baik dan benar tidak berbelit-belit. 
3. tidak menggunakan kata-kata kotor, hujat atau caci maki
4. langsung pada topik permasalahan

1/Post a Comment/Comments

  1. Assalamu'alaikum
    betul itu, orang kristen koq begok ya? kalau baca al-qur'an yang iklas, baca semuanya, jangan 1/2 1/2.

    ReplyDelete

Post a Comment

Previous Post Next Post